Tehnologi E-Voting Untuk Pemilihan Aras Sinode GMIM Hasil Sumbangan Tehnologi E-Voting Untuk Pemilihan Aras Sinode GMIM Hasil Sumbangan - Media Independen

Notification

×

Kategori Berita

Cari Berita

Iklan

Iklan

Tehnologi E-Voting Untuk Pemilihan Aras Sinode GMIM Hasil Sumbangan

20 February 2018 | 19:33 WIB Last Updated 2020-01-27T16:06:28Z

indimanado.com, SULUT - Wakil Gubernur Sulawesi Utara (Sulut), Drs Steven OE Kandouw yang juga Wakil Ketua Panitia Sidang Majelis Sinode (SMS) ke-79 menyampaikan bahwa tehnologi e-voting yang akan digunakan pada pemilihan aras sinode merupakan hasil sumbangan kerabat/teman yang ingin berpartisipasi untuk suksesnya kegiatan.

Hal ini dijelaskannya saat tatap muka Panitia SMS, di Ruang C J Rantung, Kantor Gubernur Sulut, Senin (19/2/2018) kemarin.

"Jadi ini sumbangan, kalau tidak percaya silahkan cek di buku pengeluaran, ini murni sumbangan. Jadi anggaran untuk e-voting ini jangan ada yang beranggapan  yang macam-macam dan sistem ini akan menciptakan kecurangan. Ini sistem yang bagus, dan akan menghemat, baik anggaran maupun waktu. Jadi saya berharap, sistem ini bisa berlangsung dengan bagus," harapnya.

(*/alfa jobel)

CLOSE ADS
CLOSE ADS
close