Sulut-Malut Digoncang Gempa 7,4 SR Sulut-Malut Digoncang Gempa 7,4 SR - Media Independen

Notification

×

Kategori Berita

Cari Berita

Iklan

Iklan

Sulut-Malut Digoncang Gempa 7,4 SR

15 November 2019 | 21:54 WIB Last Updated 2020-01-26T21:00:21Z

INDIMANADO.COM, SULUT - Gempa berkekuatan 7,4 SR mengguncang wilayah Sulawesi Utara (Sulut) dan Maluku Utara (Malut), Kamis (14/11/2019).

Lokasi gempa berada di 134 kilometer Barat Laut Jailolo-Malut itu berada di kedalaman 10 kilometer.



BMKG pun langsung mengeluarkan imbauan adanya potensi tsunami untuk diteruskan kepada masyarakat. Dan meminta masyarakat untuk mengikuti peringatan dini tsunami dari BNPB dan BMKG.

Jagat sosial media pun diwarnai dengan postingan kekuatiran masyarakat soal dampak gempa.



“Kuat komang gempa kali ini,” Kata Toar, warga Sario, Manado.

Whatsapp grup pun penuh dengan pesan-pesan untuk menjauhi pantai dengan adanya peringatan dini tsunami oleh BMKG. Ada pula yang mengupdate foto-foto warga yang berhamburan keluar rumah dan hotel, pusat perbelanjaan, dan rumah sakit.

(ajl)
CLOSE ADS
CLOSE ADS
close